Lowongan Kerja PT. Bank Rakyat Indonesia (Persero) Tbk. Oktober 2017


LOWONGAN KERJA

PENERIMAAN PROGRAM PENGEMBANGAN STAFF (PPS) IT 2017 JAKARTA 

Melalui pengalaman dan bukti nyata melayani para nasabahnya di seluruh nusantara, inilah kesempatanmu untuk ikut member apresiasi terhadap negeri dengan berkarya bersama BANK BRI dan menjadi bagian dari bank yang telah mengabdi selama lebih dari 121 tahun untuk Indonesia. 

Program Pengembangan Staff (PPS) adalah pola penerimaan pekerja tetap yang dimaksudkan untuk mencetak kader-kader pemimpin perusahaan di masa depan yang mampu menghadapi persaingan bisnis yang semakinkompetitif. 

Kualifikasi : 
  • PPS IT 2017 : Lulusan S1/S2 Perguruan Tinggi dengan akreditasi A/B dari Fakultas/Jurusan: Teknik Komputer, Teknik Informatika, Teknologi Informasi, Ilmu Komputer, Teknik Elektro, dan Teknik Elektro Komunikasi 
  • IPK S1 min. 3.00 dan IPK S2 min. 3.25 
  • Berusia maks. 25 tahun untuk lulusan S1 dan maks. 28 tahun untuk lulusan S2 
  • Belum menikah dan bersedia tidak menikah selama pendidikan dan 1 tahun sejak diangkat menjadi pekerja tetap BRI 
  • Bersedia ditempatkan di seluruh unit kerja BRI dan Luar Negeri 
  • Pendaftaran hanya melalui e-recruitment.bri.co.id sampai dengan tanggal 8 Oktober 2017 

WASPADA PENIPUAN! BANK BRI TIDAK PERNAH MEMUNGUT BIAYA APAPUN ATAU BEKERJA SAMA DENGAN TRAVEL AGENT MANAPUN DALAM MELAKUKAN PEREKRUTAN PEKERJA !

Post a Comment

Terima kasih atas kunjungannya di Blog Pak Pandani | Belajar dan Berbagi. Jika ada pertanyaan, saran, dan komentar silahkan tuliskan pada kotak komentar dibawah ini....

Salam Pak Pandani

Lebih baru Lebih lama