Pembahasan Soal UN Biologi SMA Tahun 2018
Soal Nomor 10:
Berikut ini adalah gambar penampang batang dikotil!
Bagian yang berfungsi sebagai pembuluh yang dilalui oleh air maupun unsur hara dari dalam tanah adalah....
A. 1
B. 2
C. 3
D. 4.
E. 5
Jawaban:
E. 5
Pembahasan:
Pembuluh yang dilalui oleh air maupun unsur hara dari dalam tanah adalah xylem. Xylem ditunjukan oleh nomor:
Baca selengkapnya:
Soal Nomor 10:
Berikut ini adalah gambar penampang batang dikotil!
Bagian yang berfungsi sebagai pembuluh yang dilalui oleh air maupun unsur hara dari dalam tanah adalah....
A. 1
B. 2
C. 3
D. 4.
E. 5
E. 5
Pembahasan:
Pembuluh yang dilalui oleh air maupun unsur hara dari dalam tanah adalah xylem. Xylem ditunjukan oleh nomor:
- epidermis
- floem
- perisikel
- kambium
- xylem
Posting Komentar
Terima kasih atas kunjungannya di Blog Pak Pandani | Belajar dan Berbagi. Jika ada pertanyaan, saran, dan komentar silahkan tuliskan pada kotak komentar dibawah ini....
Salam Pak Pandani