Pembahasan Soal UN Biologi SMA Tahun 2018
Soal Nomor 19:
Perhatikan struktur dan fungsi DNA dan RNA berikut:
Struktur dan fungsi yang ditemukan pada RNA ditunjukan oleh....
A. 1,3, dan 4
B. 2,3, dan 4
C. 2,4, dan 5
D. 3,5, dan 6
E. 4,5, dan 6
Jawaban:
A. 1,3, dan 4
Pembahasan:
Struktur dan fungsi yang ditemukan pada RNA ditunjukan oleh....
Soal Nomor 19:
Perhatikan struktur dan fungsi DNA dan RNA berikut:
- Bentuk rantai tunggal dan pendek
- Bentuk rantai ganda dan panjang
- Ditemukan di inti, sitoplasma, dan ribosom
- Susunan basa pririmidin: sitosin dan urasil
- Ditemukan dalam nukleus dan plastid
- Susunan basa purin: adenine dan guanin
Struktur dan fungsi yang ditemukan pada RNA ditunjukan oleh....
A. 1,3, dan 4
B. 2,3, dan 4
C. 2,4, dan 5
D. 3,5, dan 6
E. 4,5, dan 6
A. 1,3, dan 4
Pembahasan:
Struktur dan fungsi yang ditemukan pada RNA ditunjukan oleh....
- Bentuk rantai tunggal dan pendek (RNA)
- Bentuk rantai ganda dan panjang (DNA)
- Ditemukan di inti, sitoplasma, dan ribosom (RNA)
- Susunan basa pririmidin: sitosin dan urasil (RNA)
- Ditemukan dalam nukleus dan plastid (DNA)
- Susunan basa purin: adenine dan guanin (DNA)
Posting Komentar
Terima kasih atas kunjungannya di Blog Pak Pandani | Belajar dan Berbagi. Jika ada pertanyaan, saran, dan komentar silahkan tuliskan pada kotak komentar dibawah ini....
Salam Pak Pandani