Pengelompokan organisme dapat didasarkan atas keanekaragaman tingkat gen, tingkat spesies, dan ekosistem. Makhluk hidup berikut yang menunjukan keanekaragaman tingkat spesies adalah....

Soal:

Pengelompokan organisme dapat didasarkan atas keanekaragaman tingkat gen, tingkat spesies, dan ekosistem.  Makhluk hidup berikut yang menunjukan keanekaragaman tingkat spesies adalah....
A. harimau malaya, harimau sumatera, harimau jawa
B. kacang tanah, kacang buncis, kacang kapri
C. kucing hutan, kucing rumah, kucing kapal
D. padi rokan, padi segera anak, padi sebada
E. kelapa hibrid, kelapa hijau, kelapa gading


Jawaban:

B. kacang tanah, kacang buncis, kacang kapri 


Pembahasan:




kacang tanah, kacang buncis, kacang kapri merupakan spesies yang berbeda dan tergolongan dalam contoh keanekaragaman hayati tingkat spesies/jenis.

Lihat selengkapnya: 

Post a Comment

Terima kasih atas kunjungannya di Blog Pak Pandani | Belajar dan Berbagi. Jika ada pertanyaan, saran, dan komentar silahkan tuliskan pada kotak komentar dibawah ini....

Salam Pak Pandani

Lebih baru Lebih lama