Jumpa Guru Biologi Senior dan Teladan di Simposium 2015

Kata orang dunia ini cuma selebar daun kelor atau ada juga yang bilang dunia ini sempit. Buktinya Jauh-jauh pergi merantau ke 3T sampai dipanggil ke Jakarta, Wah ketemunya dengan Guru Biologi jua. Mereka tersebut adalah guru-guru Biologi yang memberi inspirasi kepada Saya agar bisa berprestasi, tidak hanya sekedar menjadi Guru Alakadarnya.

Simposium 2015 mempertemukan Saya dengan Asisten Senior dan Guru teladan yang idola. Wah mereka sungguh luar biasa.

Bagi saya motivasi itu perlu, lihatlah kedepan untuk memacu diri dan lihatlah kebelakang untuk mensyukuri apa yang telah diberi.

Saya secara pribadi masih kagum bercampur bangga dengan sejuta prastasi yang telah ditorehkan mereka, dari pengusaan materi yang mantap sampai title guru berprestasi tingkat daerah dan nasionalpun telah diborong.

Kapan ya Saya akan seperti mereka?


Semoga Title Guru Garis Depan (GGD) menjadi jalan bagi Saya menembus batas keteladanan mereka.

Salam Pak Pandani Buat Guru Biologi!  

Post a Comment

Terima kasih atas kunjungannya di Blog Pak Pandani | Belajar dan Berbagi. Jika ada pertanyaan, saran, dan komentar silahkan tuliskan pada kotak komentar dibawah ini....

Salam Pak Pandani

Lebih baru Lebih lama