Pembahasan Soal UN Biologi SMA Paket 2 Soal No 1-40 Tahun Pelajaran 2016/2017
Soal nomor 32:
Perhatikan gambar berikut!
Alasan para ilmuan mengembangkan jaringan melalui cara tersebut untuk menghasilkan induvidu baru adalah....
A. sel yang berdeferensiasi tidak kehilangan informasi genetik selama mengalami deferensiasi
B. sel yang telah berdeferensiasi kehilangan informasi genetiknya selama mengalami deferensiasi
C. tahap-tahap baru hasil kultur jaringan tidak memiliki sifat seperti organisme yang memiliki inti yang ditransplantasikan.
D. sel-sel tersebut mudah dikembangkan dan keturuannya tidak seragam
E. sel tersebut berdeferensiasi dan berspesialisasi sangat cepat
Perhatikan gambar berikut!
Alasan para ilmuan mengembangkan jaringan melalui cara tersebut untuk menghasilkan induvidu baru adalah....
A. sel yang berdeferensiasi tidak kehilangan informasi genetik selama mengalami deferensiasi
B. sel yang telah berdeferensiasi kehilangan informasi genetiknya selama mengalami deferensiasi
C. tahap-tahap baru hasil kultur jaringan tidak memiliki sifat seperti organisme yang memiliki inti yang ditransplantasikan.
D. sel-sel tersebut mudah dikembangkan dan keturuannya tidak seragam
E. sel tersebut berdeferensiasi dan berspesialisasi sangat cepat
Jawaban:
A. sel yang berdeferensiasi tidak kehilangan informasi genetik selama mengalami deferensiasi
A. sel yang berdeferensiasi tidak kehilangan informasi genetik selama mengalami deferensiasi
Pembahasan:
Teori totipotensi sel artinya setiap sel -sel memiliki potensi genetik seperti zigot, yaotu mampu memperbanyak diri dan berdeferensiasi menjadi tanaman lengkap. Pada tumbuhan masih terdapat sel atau jaringan yang belum berdeferensiasi, yaotu jaringan meristem dan jaringan dasar (parenkim) yang masih aktif membelah.
Teori totipotensi sel artinya setiap sel -sel memiliki potensi genetik seperti zigot, yaotu mampu memperbanyak diri dan berdeferensiasi menjadi tanaman lengkap. Pada tumbuhan masih terdapat sel atau jaringan yang belum berdeferensiasi, yaotu jaringan meristem dan jaringan dasar (parenkim) yang masih aktif membelah.
Baca juga:
Posting Komentar
Terima kasih atas kunjungannya di Blog Pak Pandani | Belajar dan Berbagi. Jika ada pertanyaan, saran, dan komentar silahkan tuliskan pada kotak komentar dibawah ini....
Salam Pak Pandani