Pembahasan Soal UN Biologi SMA Paket 2 Soal No 1-40 Tahun Pelajaran 2016/2017
D. (2)
Soal nomor 17:
Perhatikan gambar organ penglihatan berikut!
Bagian mata yang mengatur ukuran pupil ditunjukan oleh....
A. (5)
B. (4)
C. (3)
D. (2)
E. (1)
Perhatikan gambar organ penglihatan berikut!
Bagian mata yang mengatur ukuran pupil ditunjukan oleh....
A. (5)
B. (4)
C. (3)
D. (2)
E. (1)
Jawaban:
D. (2)
Pembahasan:
Keterangan gambar pada soal:
Keterangan gambar pada soal:
- Kornea
- Iris adalah bagian yang berwarna pada mata, terdiri atas jaringan ikat dan otot mengendalikan diamater pupil.
- Lensa
- Retina
- Saraf optik
Baca juga:
Posting Komentar
Terima kasih atas kunjungannya di Blog Pak Pandani | Belajar dan Berbagi. Jika ada pertanyaan, saran, dan komentar silahkan tuliskan pada kotak komentar dibawah ini....
Salam Pak Pandani