Pembahasan Soal UN Biologi SMA Paket 1 Soal No 1-40 Tahun Pelajaran 2015/2016
Soal nomor 18:
Tabel berikut merupakan hasil percobaan pertumbuhan tanaman jagung.
Kesimpulan yang dapat ditarik dari data tersebut adalah....
A. pertumbuhan tidak dipengaruhi oleh cahaya
B. cahaya berpengaruh positif pada tumbuhan
C. cahaya sangat dibutuhkan dalam pertumbuhan
D. pertumbuhan paling cepat pada keadaan gelap
E. cahaya merupakan faktor penting alam pertumbuhan
Jawaban:
D. pertumbuhan paling cepat pada keadaan gelap
Pembahasan:
Dari pengamatan hasil percobaan pertumbuhan jagung dapat kita lihat bahwa petumbuhan jagung paling cepat terjadi pada pot C (Gelap). Hal ini disebabkan karena pengaruh hormon pettumbuhan auksin yang dapat bekerja optimal dalam keadaan gelap. Jika hormon ini terkena cahaya matahari maka dia akan rusak. sehingga pertumbuhan memanjang kecambah tidak optimal.
Soal nomor 18:
Tabel berikut merupakan hasil percobaan pertumbuhan tanaman jagung.
Kesimpulan yang dapat ditarik dari data tersebut adalah....
A. pertumbuhan tidak dipengaruhi oleh cahaya
B. cahaya berpengaruh positif pada tumbuhan
C. cahaya sangat dibutuhkan dalam pertumbuhan
D. pertumbuhan paling cepat pada keadaan gelap
E. cahaya merupakan faktor penting alam pertumbuhan
Jawaban:
D. pertumbuhan paling cepat pada keadaan gelap
Pembahasan:
Dari pengamatan hasil percobaan pertumbuhan jagung dapat kita lihat bahwa petumbuhan jagung paling cepat terjadi pada pot C (Gelap). Hal ini disebabkan karena pengaruh hormon pettumbuhan auksin yang dapat bekerja optimal dalam keadaan gelap. Jika hormon ini terkena cahaya matahari maka dia akan rusak. sehingga pertumbuhan memanjang kecambah tidak optimal.
Posting Komentar
Terima kasih atas kunjungannya di Blog Pak Pandani | Belajar dan Berbagi. Jika ada pertanyaan, saran, dan komentar silahkan tuliskan pada kotak komentar dibawah ini....
Salam Pak Pandani