Jelaskan 5 fungsi rangka tubuh.


Soal Uji Kompetensi Buku Biologi untuk SMA/MA Kelas XI (Penerbit Erlangga) Halaman 172-177:

Soal Uraian:

Jelaskan 5 fungsi rangka tubuh.

Jawaban: 


  1. Memberi bentuk dan postur tubuh. Seorang akan terlihat tinggi atau pendek karena susunan rangkanya.
  2. Melindungi oragn-organ yang lunak, meisalnya otak, sumsun tulang belakang, paru-paru, jantung, dan lain-lain.
  3. Penyangga berat badan, misalnya tulang leher, tulang belakang dan tulang pelvis.
  4. Tempat melekatnya otot-otot rangka (otot lurik)
  5. Tempat penyimpanan mineral. Sekitar 62% matrik tulang tersusun dari garam anorganik, terutama kalsium fosfat dan kalsium karbonat.


Post a Comment

Terima kasih atas kunjungannya di Blog Pak Pandani | Belajar dan Berbagi. Jika ada pertanyaan, saran, dan komentar silahkan tuliskan pada kotak komentar dibawah ini....

Salam Pak Pandani

Lebih baru Lebih lama