Perhatikan gambar pembelahan meiosis berikut! Tahapan dan proses yang terjadi adalah ....

Soal:

Perhatikan gambar pembelahan meiosis berikut!


Tahapan dan proses yang terjadi adalah ....
A. metafase I, sentromer dari tiap kromosom mengatur diri sejajar di bidang ekuator
B. metafase II, kromosom akan memisahkan diri dan akan bergerak menuju ke kutub-kutub yang berlawanan
C. anafase I, kromosom homolog berpisah dan akan menuju ke kutub-kutub yang berlawanan
D. anafase II, kromatid yang membentuk kromosom siap-siap untuk memisahkan diri
E. telofase I, terjadi replikasi kromosom membentuk kromatid kembar yang melekat pada sentromer



Jawaban:

A. metafase I, sentromer dari tiap kromosom mengatur diri sejajar di bidang ekuator


1 Komentar

Terima kasih atas kunjungannya di Blog Pak Pandani | Belajar dan Berbagi. Jika ada pertanyaan, saran, dan komentar silahkan tuliskan pada kotak komentar dibawah ini....

Salam Pak Pandani

Posting Komentar

Terima kasih atas kunjungannya di Blog Pak Pandani | Belajar dan Berbagi. Jika ada pertanyaan, saran, dan komentar silahkan tuliskan pada kotak komentar dibawah ini....

Salam Pak Pandani

Lebih baru Lebih lama