Mengkonsumsi obat-obatan sembarang dapat mengakibatkan reaksi alergi pada kulit dan kelenjar mukosa yang sangat berbahaya, bahkan dapat menyebabkan kematian. Penyakit tersebut adalah....


Soal Uji Kompetensi Buku Biologi untuk SMA/MA Kelas XI (Penerbit Erlangga) Halaman 456-460:

Soal:

Mengkonsumsi obat-obatan sembarang dapat mengakibatkan reaksi alergi pada kulit dan kelenjar mukosa yang sangat berbahaya, bahkan dapat menyebabkan kematian. Penyakit tersebut adalah....
A. sindrom down
B. Addison
C. Sindrom Stevens Johnson (SSJ)
D. artritis rematoid
E. Grave (hipertiroidism)


Jawaban:

C. Sindrom Stevens Johnson (SSJ)


Pembahasan:


  • Sindrom down disebabkan oleh kelainan genetik yang terjadi ketika bayi yang dikandung memiliki tambahan kromosom 21.
  •  Addison, artritis rematoid, dan Grave (hipertiroidism) dusebabkan oleh kegagalan sistem imun untuk membedakan sel tubuh dengan sel asing sehingga sistem imunitas menyerang sel tubuh sendiri.
  • Sedangkan Sindrom Stevens Johnson (SSJ) disebabkan oleh hipersensitivitas (Alergi).


1 Komentar

Terima kasih atas kunjungannya di Blog Pak Pandani | Belajar dan Berbagi. Jika ada pertanyaan, saran, dan komentar silahkan tuliskan pada kotak komentar dibawah ini....

Salam Pak Pandani

Posting Komentar

Terima kasih atas kunjungannya di Blog Pak Pandani | Belajar dan Berbagi. Jika ada pertanyaan, saran, dan komentar silahkan tuliskan pada kotak komentar dibawah ini....

Salam Pak Pandani

Lebih baru Lebih lama