Suatu ekosistem memiliki ciri-ciri sebagi berikut!
- Curah hujan tinggi
- Matahari bersinar sepanjang tahun
- Memiliki flora dan fauna yang beragam
- Memiliki Kanopi yang rapat
Berdasarkan ciri-ciri yang dimiliki oleh ekosistem yang dimaksud adalah....
A. Taiga
B. Gurun
C. Tundra
D. Hutan gurun
E. Hutan hujan tropis
Jawaban:
E. Hutan hujan tropis
Pembahasan:
Ciri Hutan hujan tropis adalah:
- Curah hujan tinggi
- Matahari bersinar sepanjang tahun
- Memiliki flora dan fauna yang beragam
- Memiliki Kanopi yang rapat
*Baca buku erlangga halaman 50-51
Posting Komentar
Terima kasih atas kunjungannya di Blog Pak Pandani | Belajar dan Berbagi. Jika ada pertanyaan, saran, dan komentar silahkan tuliskan pada kotak komentar dibawah ini....
Salam Pak Pandani