Apa itu www.muat.in

Pernahkah Anda mengalami hal seperti ini saat browsing internet? ketika hendak membuka suatu link disebuah situs. Ternyata link yang kita klik tidak mengarah langsung ke url tujuan tapi singgah sebentar di halaman seperti keterangan dibawah ini,
HARAP TUNGGU....!
5 Detik..4 detik..3..detik..2 detik.. 1 detik.. dan Klik SKIP/LEWATI.
Ini merupakan iklan dari layanan penyingkat URL (Uniform Resource Locator).  Dimana link yang kita klik tidak mengarah langsung ke url tujuan tapi singgah sebentar di halaman yang menampilan iklan dari situs penyingkat url.

Kalimat Pemberitahuan diatas sering kita jumpai di halaman iklan dari situs adfly, adfocus, tiny url, 3.ly, bit.ly, dll dan mungkin saja situs-situs tersebut sudah familiar atau pernah anda kunjungi. Tapi tahukah Anda pada tahun 2015 ini indonesia sudah mempuyai situs penyedia layanan pemendek URL dengan komisi atau URL shortener service that pays. 


Tampilan halaman iklan muat.in

Berkenalan dengan muat.in ,

Muat.in merupakan layanan penyingkat/pemendek url atau link yang disediakan secara cuma-cuma atau gratis. Bahkan situs ini memberikan komisi kepada anda apabila url yang anda pendekan tadi populer dan dikunjungi banyak pemirsa ketika anda membagikannya.

logo muat.in

Fakta Tentang situs ini, 

Domain Muat.in diregitrasi pada tanggal 10 Januari 2015 dalam arti kata bahwa situs ini baru berdiri pada beberapa bulan kemaren. dan pada saat sekarang ini Muat.in masih dalam versi beta atau masih dikembangkan oleh pendirinya. dan lagi gencar berpromosi untuk pemasang iklan dan publisher.

Satu hal yang membuat saya bangga dengan situs ini adalah domian muat.in diregistrasi oleh Fedri Andhika dengan Registrant State/Province: Sumatera Barat. Wah ternyata "Urang Awak" rupanya.

Tapi jangan ragu, setelah saya coba daftar dan langsung saya lihat buktinya, komisi langsung jalan walau baru daftar beberapa jam.

Tertarik?

Bagaimana cara mendaftar kesitus ini?

Bagi anda yang tertarik menggunakan layananan dan mendapatkan komisi dari situs ini bisa bergabung menjadi member secara gratis, Daftar disini.

Semoga Bermanfaat!

Post a Comment

Terima kasih atas kunjungannya di Blog Pak Pandani | Belajar dan Berbagi. Jika ada pertanyaan, saran, dan komentar silahkan tuliskan pada kotak komentar dibawah ini....

Salam Pak Pandani

Lebih baru Lebih lama