Soal:
Jaringan yang bertanggung jawab terhadap pertambahan besar tumbuhan ke arah samping adalah meristem....
A. primer
B. aksilar
C. apical
D. lateral
E. interkaler
D. lateral
Pembahasan:
Jaringan meristem lateral (samping)
Meristem lateral terletak memanjang sejajar permukaan batang atau akar. Meristem lateral menyebabkan terjadinya pertumbuhan sekunder pada batang maupun akar., sehingga batang dana kar tersebut membesar.
Posting Komentar
Terima kasih atas kunjungannya di Blog Pak Pandani | Belajar dan Berbagi. Jika ada pertanyaan, saran, dan komentar silahkan tuliskan pada kotak komentar dibawah ini....
Salam Pak Pandani