Sebutkan struktur membran plasma yang ditunjuk oleh huruf A, B, C, D dan E


Soal Uji Kompetensi Buku Biologi untuk SMA/MA Kelas XI (Penerbit Erlangga) Halaman 40-43:

Soal Uraian:

Sebutkan struktur membran plasma yang ditunjuk oleh huruf A, B, C, D dan E



Jawaban:

Gambar dan keterangan lengkap:



  • A: Glokoprotein (Glycoprotein)
  • B: Karbohidrat (Carbohydrate)
  • C:Glikolipid (Glycolipid) 
  • D: Protein permukaan (Periperal Protein) 
  • E: Protein transmembran (Integral Protein)


2 Komentar

Terima kasih atas kunjungannya di Blog Pak Pandani | Belajar dan Berbagi. Jika ada pertanyaan, saran, dan komentar silahkan tuliskan pada kotak komentar dibawah ini....

Salam Pak Pandani

Posting Komentar

Terima kasih atas kunjungannya di Blog Pak Pandani | Belajar dan Berbagi. Jika ada pertanyaan, saran, dan komentar silahkan tuliskan pada kotak komentar dibawah ini....

Salam Pak Pandani

Lebih baru Lebih lama