Soal Uji Kompetensi Buku Biologi untuk SMA/MA Kelas X (Penerbit Erlangga) Halaman 217-221:
Soal:
Virus dapat dianggap benda mati dengan alasan....
A. Dapat dikristalkan
B. Tersusun dari protein
C. Tidak memiliki inti sel
D. Tidak dapat membelah diri
E. Hanya dapat hidup di jaringan hidup
Jawaban:
A. Dapat dikristalkan
Pembahasan:
Virus digolongkan sebagai materi (benda mati), dengan alasan:
- Dapat dikristalkan seperti sifat benda mati.
Posting Komentar
Terima kasih atas kunjungannya di Blog Pak Pandani | Belajar dan Berbagi. Jika ada pertanyaan, saran, dan komentar silahkan tuliskan pada kotak komentar dibawah ini....
Salam Pak Pandani