Seorang wanita memiliki aktivitas yang tinggi. Untuk memenuhi asupan energi dan gizi yang dibutuhkan, beliau selalu minum suplemen, namun wanita tersebut jarang minum air putih. Produksi urin yang dikeluarkan setiap harinya kurang dari 100 ml. Ketika urinnya dicek di laboratorium, kadar kreatininnya mencapai 9. Hal ini menunjukkan ada kelainan ginjal dan harus melakukan cuci darah. Berdasarkan ciri-cirinya kemungkinan wanita tersebut mengalami....

Soal USBN Tahun Pelajaran 2017/2018

Soal Pilihan Ganda: 

Seorang wanita memiliki aktivitas yang tinggi. Untuk memenuhi asupan energi dan gizi yang dibutuhkan, beliau selalu minum suplemen, namun wanita tersebut jarang minum air putih. Produksi urin yang dikeluarkan setiap harinya kurang dari 100 ml. Ketika urinnya dicek di laboratorium, kadar kreatininnya mencapai 9. Hal ini menunjukkan ada kelainan ginjal dan harus melakukan cuci darah. Berdasarkan ciri-cirinya kemungkinan wanita tersebut mengalami....
A. uremia
B. anuria
C. polikistik
D. sistitis
E. batu ginjal 


Kunci Jawaban: 

B. anuria

Pembahasan: 


Anuria merupakan kegagalan ginjal dalam memproduksi urin. Anuria diakibatkan oleh kurangnya tekanan untuk melakukan filtrasi darah dalam ginjal. Penyakit anuria juga bisa muncul akibat radang di glomerulus, yakni organ penyaring darah pada ginjal. Penyempitan arterial efferent oleh hormon epinefrin dan radang menjadi penyebab utama terjadinya penyakit ini..  

Post a Comment

Terima kasih atas kunjungannya di Blog Pak Pandani | Belajar dan Berbagi. Jika ada pertanyaan, saran, dan komentar silahkan tuliskan pada kotak komentar dibawah ini....

Salam Pak Pandani

Lebih baru Lebih lama