Didalam embriologi dipelajari tentang pembentukan, pertumbuhan, dan perkembangan embrio dalam kandungan . Embriologi perbandingan dapat dijadikan petunjuk adanya evolusi karena....

Soal:

Didalam embriologi dipelajari tentang pembentukan, pertumbuhan, dan perkembangan embrio dalam kandungan . Embriologi perbandingan dapat dijadikan petunjuk adanya evolusi karena....
A. embrio merupakan tahapan awal dalam perkembangan makhluk hidup
B. dasar terjadinya variasi dari embrio
C. semua organisme mempunyai beberapa kesamaan faal atau proses fisiologis
D. perkembangan embrio vertebrata memperlihatkan keseragaman
E. semua makhluk hidup memiliki tahap perkembangan embrio yang sama


Jawaban:

E. semua makhluk hidup memiliki tahap perkembangan embrio yang sama


Pembahasan:


Embriologi perbandingan

Embriologi perbandingan, yaitu membandingkan pertumbuhan dan perkembangan embrio dari berbagai vertebtara yang menunjukkan adanya kesamaan sehingga dapat mengacu pada teori bahwa semua vertebrata berasal dari nenek moyang yang sama.

Post a Comment

Terima kasih atas kunjungannya di Blog Pak Pandani | Belajar dan Berbagi. Jika ada pertanyaan, saran, dan komentar silahkan tuliskan pada kotak komentar dibawah ini....

Salam Pak Pandani

Lebih baru Lebih lama