Pembahasan Soal UNKP Mata Pelajaran Biologi SMA Tahun Pelajaran 2018/2019.
Indikator Yang Diuji:
Persentase Penguasaan Materi Secara Nasional:
Nomor Soal: 11
Perhatikan gambar tumbuhan dibawah ini!
Ciri-ciri dan fungsi bagian X adalah ....
A. sel berbentuk piramid dan memiliki pembuluh tapis, berfungsi sebagai pengangkut air dan mineral
B. sel berbentuk piramid dan memiliki pembuluh tapis, berfungsi sebagai pengangkut hasil fotosintesis
C. Sel berbentuk lancip dan memiliki dinding sel berlubang-lubang (pi), berfungsi sebagai penopang dan pengangkut air
D. sel berbentuk lancip dan panjang, memiliki dinding sel berlubang-lubang (pit), berfungsi sebagai pengangkut hasil fotosintesis
E. sel memanjang dan dinding sel mengalami penebalan zat selulosa, berfungsi sebagai penguat organ tumbuhan muda
B. sel berbentuk piramid dan memiliki pembuluh tapis, berfungsi sebagai pengangkut hasil fotosintesis
Baca selengkapnya:
Indikator Yang Diuji:
- Menjelaskan ciri dan fungsi jaringan pada tumbuhan.
Persentase Penguasaan Materi Secara Nasional:
- 49,47%
Nomor Soal: 11
Perhatikan gambar tumbuhan dibawah ini!
Ciri-ciri dan fungsi bagian X adalah ....
A. sel berbentuk piramid dan memiliki pembuluh tapis, berfungsi sebagai pengangkut air dan mineral
B. sel berbentuk piramid dan memiliki pembuluh tapis, berfungsi sebagai pengangkut hasil fotosintesis
C. Sel berbentuk lancip dan memiliki dinding sel berlubang-lubang (pi), berfungsi sebagai penopang dan pengangkut air
D. sel berbentuk lancip dan panjang, memiliki dinding sel berlubang-lubang (pit), berfungsi sebagai pengangkut hasil fotosintesis
E. sel memanjang dan dinding sel mengalami penebalan zat selulosa, berfungsi sebagai penguat organ tumbuhan muda
Jawaban:
B. sel berbentuk piramid dan memiliki pembuluh tapis, berfungsi sebagai pengangkut hasil fotosintesis
Pembahasan:
Gambar X pada soal adalah floem, Ciri-ciri floem atau pembuluh tapis, merupakan jaringan pengangkut yang berfungsi menyalurkan zat-zat makanan hasil fotosintesis dari daun keseluruh bagian tumbuhan. Sel berbentuk piramid , tersusun dari parenkim flopem dan serabut floem, pembuluh tapis dan sel pengiring.
Jadi sudah jelas jawabnnya adalah B
Jadi sudah jelas jawabnnya adalah B
Posting Komentar
Terima kasih atas kunjungannya di Blog Pak Pandani | Belajar dan Berbagi. Jika ada pertanyaan, saran, dan komentar silahkan tuliskan pada kotak komentar dibawah ini....
Salam Pak Pandani