Soal:
Berdasarkan ciri-ciri tersebut ekosistem yang dimaksud adalah....
A. hutan hujan tropis
B. hutan gugur
C. savana
D. tundra
E. taiga
Jawaban:
C. savana
Pembahasan:
Sabana (savana) adalah padang rumput yang diselingi oleh pohon-pohon. Sabana terletak pada daerah tropis dengan curah hujan sekitar 90-150 cm/tahun, seperti Australia utara, Nusa tenggara timur, Kenya (afrika), Nusa tenggara barat.
Baca Kumpulan Pembahasan Soal-Soal Simulasi II UNBK Biologi SMA Tahun 2017/2018 (Paket 2)
- Suatu ekosistem memiliki ciri-ciri sebagai berikut:
- curah hujan rendah
- didominasi oleh rerumputan diselingi pohon-pohon
- hewan yang ditemukan adalah herbivora domba, zebra, kuda liar, dan hewan karnivora
Berdasarkan ciri-ciri tersebut ekosistem yang dimaksud adalah....
A. hutan hujan tropis
B. hutan gugur
C. savana
D. tundra
E. taiga
Jawaban:
C. savana
Pembahasan:
Sabana dibedakan atas dua jenis yaitu sabana murni (satu jenis pohon) dan sabana campuran (beberapa jenis pohon). Jenis tumbuhan pembentuk bioma sabana yaitu rumput, Acacia, Eucalyptus, dan Coryphautan (gerbang), sedangkan pada jenis hewannya antara lain, gajah, macam tutul, rayap, kijang, zebra, singa, serangga, dan kuda.
Baca Kumpulan Pembahasan Soal-Soal Simulasi II UNBK Biologi SMA Tahun 2017/2018 (Paket 2)
Posting Komentar
Terima kasih atas kunjungannya di Blog Pak Pandani | Belajar dan Berbagi. Jika ada pertanyaan, saran, dan komentar silahkan tuliskan pada kotak komentar dibawah ini....
Salam Pak Pandani