Perhatikan ciri-ciri mikroorganisme berikut ini! (1) Dinding sel disusun oleh senyawa peptidoglikan (2) Tidak memiliki membran inti sel (3) Tubuh bersifat aseluler (tidak mempunyai sel) (4) Memiliki lapisan protein yang disebut kapsid


Soal: 

Perhatikan ciri-ciri mikroorganisme berikut ini!
(1) Dinding sel disusun oleh senyawa peptidoglikan
(2) Tidak memiliki membran inti sel
(3) Tubuh bersifat aseluler (tidak mempunyai sel)
(4) Memiliki lapisan protein yang disebut kapsid

Ciri-ciri virus ditunjukan oleh penyataan nomor....
A. (1) dan (2)
B. (1) dan (3)
C. (2) dan (3)
D. (2) dan (4)
E. (3) dan (4)


Jawaban:

E. (3) dan (4)


Pembahasan:


Pembahasan pernyataan soal:
(1) Dinding sel disusun oleh senyawa peptidoglikan (Ciri Bakteri)
(2) Tidak memiliki membran inti sel (Ciri Bakteri)
(3) Tubuh bersifat aseluler (tidak mempunyai sel)  (Ciri Virus)
(4) Memiliki lapisan protein yang disebut kapsid (Ciri Virus)


Terim Kasih, Semoga bermanfaat!

Post a Comment

Terima kasih atas kunjungannya di Blog Pak Pandani | Belajar dan Berbagi. Jika ada pertanyaan, saran, dan komentar silahkan tuliskan pada kotak komentar dibawah ini....

Salam Pak Pandani

Lebih baru Lebih lama