Cara Membuat Hand Sanitizer Standar WHO Untuk Cegah Corona


Pembuatan Hand Sanitizer Dalam upaya Mencegah Virus Corona

Bahan-Bahan:

  • Etanol 96%
  • Gliserol 98%
  • Hidrogen Peroksida 3%
  • Air Steril atau Aquadest


Alat:

  • Gelas Ukur 1000-mL
  • Becker galss
  • Gelas ukur 50-mL
  • Gelas ukur 25 mL
  • Batang pengaduk
  • Botol Kaca


Langkah Kerja:

  1. Sejumlah 833 mL Etanol 96% dimasukan ke dalam gelas ukur 1000 mL
  2. Tambahkan 41,7 mL hidrogen peroksida 3% ke dalam gelas ukur berisi Etanol tersebut
  3. Tambahakan air hingga 1000 mL, aduk hingga homogen
  4. Pindahkan campuran ke dalam botol kaca bersih
  5. Simpan selama 72 jam untuk memastikan tidak ada kontaminasi organisme dari wadah botol
  6. Hand sanitizer siap digunakan.
  7. Selanjutnya tambahkan 14,5 mL gliserol 98% menggunakan gelas ukur, dan pastikan sisa gliserol tidak tertinggal dengan cara membilas dengan air





Referensi: 

Post a Comment

Terima kasih atas kunjungannya di Blog Pak Pandani | Belajar dan Berbagi. Jika ada pertanyaan, saran, dan komentar silahkan tuliskan pada kotak komentar dibawah ini....

Salam Pak Pandani

Lebih baru Lebih lama